Manfaat Teh Hijau untuk Kecantikan Wajah

Share:
Manfaat Teh Hijau untuk Kecantikan Wajah

Dab manfaat Teh Hijau untuk Kecantikan Wajah yang harus anda jetahui. Tanaman teh hijau sekarang sering menjadi minuman ringan dan minuman kesehatan. Tenryata dalam teh hijau mengandung banyak anti oksidan dan zat aktif yang membuat tubuh terjaga dari oksidasi radikal bebas, akibatnya proses penuaan pada orang rutin mengkonsumsi teh hijau jadi melambat.

Sebab manfaat teh hijau yang begitu besar baik untuk kecantikan maupun untuk kesehatan, maka perusahaan kecantikan melirik teh hijau sebagai bahan baku dalam pembuatan aneka produk kecantikan, seperti deodorant, cream wajah, obat kumur dan shampoo dll. Semualah ini mengharapkan agar orang bisa mendapatkan manfaat teh hijau sebagai sumber kecantikannya. Dan dalam postingan berjudul "manfaat teh hijau untuk kecantikan" ini, kami akan membahas sedikit banyak tentang teh hijau serta kegunaannya dalam ranah kecantikan.

Manfaat Teh Hijau bagi Kecantikan Wanita

1. Menghilangkan mata bengkak dan lingkaran hitam.

Terdapat manfaat teh hijau untuk menghilangkan lingkaran hitam mata dan pembengkakan pada area mata sudah bukan hal baru lagi, sangat banyak wanita-wanita yang telah mencoba cara alami ini dan terbukti bisa mengurangi bengkak mata dan lingkaran dibawah mata. Mungkin anda akan tertanya-tanya, kenapa demikian? Itu tidak lain karena teh hijau mengandung tanin dan kafein. Untuk tanin bermanfaat untuk menyegarkan mata dan kafein bertindaj sebagai zat aktif dalam menghilangkan lingkaran hitam di area mata.

2. Menghilangkan sel kulit mati dengan membuat Scrubs

Dari manfaat teh hijau untuk kecantikan wajah didapat melalui proses penghilangan sel kulit mati di wajah. Itu bisa anda lakukan dengan membuat scrub wajah dari teh hijau. Dengan scrub wajah ini lebih lembut dan aktif dalam menghilangkan sel kulit mati serta menghilangkan kotoran yang menyebabkan pori wajah tersumbat. Jika kalau anda ingin membuat scrub wajah dari teh hijau, berikut caranya.

Cara Membuat Scrub wajah dengan teh hijau

- Seduh teh hijau dalam mangkok kecil
- Selanjutnya masukkan tepung jagung 1 sdm kedalamnya dan campurkan sehingga seperti masker
- Kemudian oleskan masker ini pada wajah anda, dan diamkan selama 10-20 menit lamanya.
- Selanjutnya bilas dan bersihkan dengan air hangat dan air dingin
- Rasakan apa yang terjadi.

3. Mengencangkan kulit wajah

Manfaat teh hijau untuk mengencangkan kulit wajah. Untuk anda yang ingin tampil awet dan kulit kencang selalu, anda bisa memanfaatkan teh hijau dan putih telur untuk kemudian anda buat masker wajah.

Cara membuat masker wajah dari teh hijau

- Dan siapkanlah ⅔ sdt bubuk teh hijau, campurkan dengan 1 sdt putih telur, dan 2 sdt air
- Oleskanlah hati-hati ke wajah anda, diamkan selama 20 menit pada wajah, dan bilas dengan air hangat dan di ikuti dengan air dingin
- Dan untuk hasil yang bagus dan optimal, gunakan masker teh hijau ini 2 kali dalam seminggu.

Manfaat Teh Hijau untuk Kecantikan dan Kesehatan

Kali ini kami akan membahas tentang manfaat teh hijau untuk kecantikan dan kesehatan. KIta telah tahu banyak tentang manfaat teh hijau untuk kecantikan pada postingan sebelumnya tentang manfaat teh hijau untuk kecantikan. Nah, pada kesempatan ini sebagai lanjutannya kami akan memberikan artikel menarik lainnya tentang manfaat teh hijau ini, terutama manfaatnya untuk kesehatan dan kecantikan.

Berikut beberapa khasiat teh hijau yang penting diketahui, dan mungkin sangat mengejutkan untuk anda.
  • Solusi bagi kanker
Kandungan anti oksidan yang tinggi dalam teh hijau membuat minuman segar ini menjadi solusi bagi kanker. Kandungan ini bisa membersihkan sel-sel yang tumbuh tidak normal sehingga terhindari dari kanker.
  • Menjaga berat badan ideal
Mengkonsumsi teh hijau secara rutin dan di imbangi dengan olahraga akan membuat tubuh tetap memiliki berat yang ideal sehingga bisa mencegah dari terkangkit berbagai penyakit.
  • Teh hijau sebagai anti penuaan
Salah satu manfaat kecantikan dari teh hijau yaitu bisa menghilangkan sel kulit mati pada wajah. OLesi teh hijau pada wajah anda secara teratur utuk memberikan kesegaran dan aamenghilangkan radikal bebas pada wajah.

Dengan kata lain teh hijau bisa bermanfaat untuk meremajakan kulit terutama kulit wajah. Gunakan teh hijau sebagai bahan alami untuk tampil cantik.
  • Sebagai obat penenang
Teh hijau bisa berfungsi sebagai obat penenang, yaitu memberikan ketenangan dengan aromanya yang segar dan bisa menghilangkan stress. Ini bagus sebagai terapi alami bagi anda yang sedang tertekan atau stress.
  • Solusi bagi LDL
LDL adalah kolesterol jahat dalam tubuh yang bisa menyebabkan penyakit jantung. Dengan mengkonsumsi teh hijau maka kadar kolesterol jahat dalam tubuh bisa di kontrol dan minimalkan, sehingga bermanfaat untuk penderita penyakit jantung.
  • Mencegah penuaan dini
Dari manfaat teh hijau bagi kecantikan yang pertama adalah untuk penuaan dini. Tanaman teh hijau mengandung zat klorofil yang dapat memperlambat proses penuaan, menghilangkan garis halus pada wajah dan mencegah penuaan dini bagi orang orang yang masih berusia produktif sekitar 20 sampai 35 tahun.
  • Sebagai penawar racun 
Tanaman teh hijau mengandung tanin yang mempunyai zat antioksidan tinggi dan bersifat anti bakteri yang dapat mengeluarkan racun dalam tubuh lewat urin, ludah dan cairan keringat
  • Berguna untuk kesehatan tulang 
Tanaman teh hijau mengandung kalsium tinggi yang mampu mengatsi masalah tulang diantaranya membantu proses pertumbuhan tulang pada anak anak, memadatkan tulang dan menguatkan tulang bagi orang dewasa dan lanjut usia.
  • Mengurangi kadar gula 
Tanaman teh hijau mengandung zat Alkaloid yang mempunyai sifat anti diabetes yang dapar membantu menurunkan kadar gula dalam darah.
  • Dapat menyembuhkan penyakit kulit Eksim 
Tanaman teh hijau mengandung Klorofil dan Flavonoid yang dapat mengobati penyakit eksim dan mengurangi efek kerusakan sel dan jaringan tubuh dari luka, infeksi dan peradangan.
  • Meningkatkan imun dalam tubuh 
Tanaman teh hijau mengandung zat polifenol, Natrium dan Seng yang dapat membantu meningkatkan kekebalan tubuh dan mengatur keseimbangan elektrolit tubuh agar tetap sehat.
  • Menjaga metabolisme tetap normal 
Tanaman teh hijau memiliki kandungan Kalium, zat cuprum dan mineral yang dapat menjaga dan mempertahankan metabolisme tubuh agar selalu sehat.
  • Melangsingkan dan mempertahankan berat badan 
Tanaman teh hijau mengandung polifenol sebagai antioksidan kuat yang mampu menghambat radikal bebas didalam tubuh. Dan dapat menghancurkan lemak di dalam tubuh serta membantu enszim pencernaan untuk proses pembakaran lemak.
  • Menyembuhkan  peradangan sendi 
Tanaman teh hijau mengandung magnesium dan flavonoid yang dapat menyembuhkan dan mencegah peradangan sendi datang kembali.
  • Menyembuhkan sakit gigi dan peradangan gusi 
Tanaman teh hijau memiliki flour yang efektif dapat mencegah plak dan mencegah masuknya bakteri dalam rongga mulut serta dapat menguatkan akar gigi serta melindung dari karies.


Advertisement
 
Advertisement
 


EmoticonEmoticon